Jumat, 23 April 2010

ridge augmentation


Kadang, bila seseorang kehilangan satu atau beberapa gigi terdapat cekungan yang bisa dilihat di gingiva/gusinya.

Hal ini disebabkan oleh karena tulang mengalami pengkerutan oleh karena tulang tidak memegang lagi gigi yang sebelumnya ada. Gambar disamping adalah gusi/ gingiva yang cacat/berlekuk

Tidak hanya keadaan ini menjadikan anda tampak tidak alamiah, tetapi bila dibandingkan dengan tulang sebelahnya akan keliatan sekali bedanya


Seorang dokter gigi periodontia bisa mengatasi keadaan ini

Dokter gigi akan melakukan prosedur yang disebut dengan ridge augmentation
Anda punya masalah dengan gusi anda yang keliatan cekung ? sambangi dokter gigi spesialis periodontia ( drg.SpPerio ) anda.


Tidak ada komentar: